Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label tombol berbagi

Cara memasang tombol berbagi ringan tapi keren untuk template blogspot essential 2021

Tombol ini sangat ringan tidak memberatkan loading blog karena: Tampilan ikon medsosnya tidak dibentuk dengan font awesome tetapi menggunakan ikon SVG. Ketika font awesome mengharuskan kita memasang atau menanamkan link penghubung ke librari mereka yang hasilnya dapat merugikan kecepatan loading blog, maka font SVG hanya di tulis langsung ke dalam HTML nyaris tidak melukai kecepatan halaman blog. Tentu saja tidak ada java script. Tombol yang akan Anda dapatkan adalah: Facebook WhatsApp Pinterest Linkiden Tumblr Intinya jika kita dapat menghindarkan JS dan font awesome, mengapa tidak dilakukan, Kita harus melakukannya sekarang di zaman blogging mobile dengan prioritas kecepatan loading halaman. Tinggalkan saja paradigma lama dalam blogging. Dan dengan memasang tombol berbagi ini performa blog akan naik dan lebih optimal. Dan apakah ia responsif? Banget! Lihat tampilannya pada tampilan seluler (mobile) dan Laptop: Atau Lihat saja : DEMO Menarik bukan? Cara memasangnya ke template essenti

Cara memasang tombol berbagi sederhana dan ringan di Blogspot tahun 2021

Sebenarnya menurut saya, tombol berbagi (share button) pada template varian terbaru blogger blogspot sudah cukup bagus dan ringan, akan tetapi jika Kalian masih menginginkan tampilan lain dari tombol berbagi sebaiknya kalian perhatikan hal hal berikut: Gunakan tombol berbagi custom buatan sendiri atau buatan para senior blogger saja (cari tutorial di google, termasuk tutorial editblogtema, cieelah :D) Jangan sertakan lagi tombol Gplus karena itu hanya sia sia, google plus telah lama mati. Jangan sertakan tombol Linkedin karena akhir akhir ini linknya sudah tidak bekerja sebagaimana mestinya Hindari tombol berbagi yang di 'embed' melalui cara pemasangan link eksternal, misalnya hindari menggunakan tombol berbagi pihak ketiga seperti sharethis, addthis addtoAny dll ke dalam template karena itu sangat merugikan kecepatan halaman blog. (Saya tidak melarang ya, cuma menyarankan kepada Kalian yang mulai perduli terhadap kecepatan loading halaman blog) Kalau dari kami (ediblogema) men

Satu lagi cara memasang tombol berbagi ringan tanpa javascript dan tanpa link awesome di blog

Dalam kesempatan kali ini saya ingin berbagi cara membuat tombol berbagi yang sangat enteng karena tidak melibatkan Javascript dan link Awesome dan tentu saja dapat diterapkan dengan mudah ke dalam template bawaan blogger terbaru maupun template template blogger yang lebih lama. Perlu di ingat pembuatan Tombol berbagi atau share button biasanya melibatkan: CSS untuk mengatur tampilan dan warna latar (background) dan kadang warna ikonnya HTML untuk menampilkan wujud daripada tombol tersebut Link Awesome Javascript Nah point ke 3 dan ke 4 biasanya sangat merugikan kecepatan loading blog salah satunya bisa mengurangi kecepatan loading hingga 20%. Bayangkan hanya karena menginginkan suatu tombol berbagi harus membayar begitu mahal.  Ada juga tombol berbagi dari pihak ketiga seperti AddThis, AddtoAny, ShareThis dll. Namun lagi lagi merugikan kecepatan kita di haruskan menanamkan kode link menuju ke situs mereka dan di dalam HTML kita mengkondisikannya sebagai Javascript. Atribut atribut yan

Lagi, cara memasang tombol berbagi ringan no JS no Font Awesome

ilustrasi tombol berbagi ringan tanpa ikon font awsome Editblogtema pernah menggunakan hampir semua tombol berbagi buatan pihak ketiga seperti addholic, sharethis, addthis, addtoany dll. Namun disamping manfaatnya yang luarbiasa tombol tombol buatan pihak ketiga ini mengharuskan template dan halaman blog terhubung ke situs mereka, ini karuan membuat loading template blog menjadi berat, secara signifikan belum ada tombol share pihak ketiga yang benar benar ringan selama mereka memiliki hak "linking" dan kontrol terhadap blog kita. Lalu untuk melepaskan diri satu persatu dari ketergantungan dengan widget buatan pihak ketiga, saya mencoba mempelajari tombol berbagi dari template viomagz buatan mas Sugeng, Arlina, bung Frenky dan kompi ajaib. Saya lebih tertarik dengan style tombol berbagi milik mas Sugeng yang terkesan simpel alias sederhana. Saya menganalisanya melalui inspect elemen browser dengan opsi "samaran" dan saya copy CSS berikut HTML bagian shar

Cara menambahkan tombol berbagi sticky pada halaman blog

berbagi ke medsos Tombol berbagi melayang menjadi penting pada template soho yang sedang dipakai editblogtema. Saat itu admin blog ini bertanya tombol apa yang bisa mengisi ruang kosong seperti blank pada sebelah kanan halaman berisi konten pada saat konten dibuka pada perangkat laptop dan PC dekstop? Jadi aku berfikir harus ada sesuatu yang bisa melayang untuk menarik perhatian pembaca. Pilihan jatuh kepada tombol berbagi. Maka tombol berbagi yang ada sebelumnya harus dihapus agar tidak memblokir kecepatan loading halaman. Pilihan jatuh kepada tombol berbagi AddToAny versi widget. Cara memasangnya: TAMBAHKAN CSS Masuk kepengaturan blogger Pilih tema Pilih sesuaikan untuk masuk ke halaman Desainer Tema Blogger Lalu klik "lanjutan" Akan muncul menu dropdown (turun kebawah) scroll naik sampai ke pilihan "tambahkan CSS" setelah kotak dialog atau blanko CSS terbuka copy dan pastekan kode berikut ke dalamnya: @media screen and (max-width: 700px) { .a

Copyright© EDITBLOGTEMA . All rights reserved.