Cara sederhana menjadikan salah satu menu pada navigasi menjadi H1

Saya punya alasan: Saya ingin tema yang mudah saya atur dan saya ingat, sederhana dan nanti akan saya modifikasi lagi dan lagi.

Gagdet Header atau h1 pada template bawaan bahkan secara default dapat di bongkar-pasang melalui pengaturan blogger blogspot melalui "tambahkan gadget". Sebaiknya di pasang karena mesin pencari dapat membaca struktur blog sobat dengan baik. Susunan Header yang baik itu tentu saja normalnya dalah:
  1. Heading1 <1>: dimana Judul blog ditempatkan dan terpampang jelas diatas halaman blog
  2. Heading2 <h2>: tag ini digunakan pada judul artikel blog (jika berada pada homepage) dan akan berubah menjadi <h1> pada halaman posting.
  3.  Heading3 <h3>: tag ini digunakan pada sub-judul atau penjelasan dari judul artikel atau posting, dan bisa juga digunakan pada judul widget misalnya popular post pada sidebar.
  4. <h4> : tag ini umumnya  dan bisa digunakan untuk judul artikel terkait, komentar atau bisa juga digunakan pada judul widget.
  5. <h5> : tag ini digunakan sebagai nama komentator atau nama pemberi komentar.
  6. <h6> : tag ini digunakan sebagai footer seperti "Hak Cipta" atau "Powered by Blogger" yang letaknya berada paling bawah.
Dan heading heading ini diperlukan untuk teknik optimisasi SEO.  Akan tetapi terkadang pada kasus mendesain ulang tema ada masanya kita tidak menginginkan heading1 bawaan dan menghapusnya melalui pengaturan widget/gagdet pada dasbor blog, maka kita akan kehilangan header tersebut. Namun kita dapat menggantikannya dengan cara sederhana saja.

Misalnya saya memilih salah satu menu (dengan judul 👣EDITBLOGTEMA): untuk menggantikan fungsi "header" bawaan yang telah saya hapus sebagai berikut:

<h1><a class='active' href='#'><b>👣EDITBLOGTEMA</b></a></h1>

<a href='#'>&#9092;Paradox</a>

<a href='#'>🌐English</a>

<div class='dropdown'>
<button class='dropbtn'>Download &#65286; blogging</button>
<div class='dropdown-content'>

<a href='#'>Download contempo Hybrid v3</a>

<a href='#'>Contoh tampilan (3 slide)</a>

<a href='#'>Contempo Hybrid Ultimate V3 updated</a>

<a href='#'>Petunjuk dan Penggunaan template</a>

<a href='#'>Codes with W3School</a>

Yang saya perlukan hanyalah mengurungnya dengan tag :

<h1> lalu menutupnya dengan </h1> 

Hasilnya? Lihat pengujian:
Pada hasil pengujian Menu awal pada navigasi menu dengan judul 👣EDITBLOGTEMA telah sukses menjadi atau menggantikan h1.

Mengapa hal ini penting? karena alasan berikut:
  1. Template harus dibuat aman
  2. Template harus dibuat sesuai prosedur SEO
  3. Template harus dibuat cepat
  4. Template walau dibuat cantik namun sebenarnya harus sederhana.
Semoga bermanfaat.

4 Komentar

Silahkan berkomentar sesuai dengan topik kita ya...

  1. Mantap gan..., sampe H6 yah, kalau untuk yg normal pakai apa?

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Aorlin, yang paling penting diperhatikan itu adalah h1, h2 dan h3 yang lainnya itu adalah opsional. h1 satu sangat menopang SEO

      Hapus
    2. h6 itu hanya kemungkinan. kalau widget biasanya menjadi atau disatukan h nya

      Hapus
  2. Saya juga menerapkan cara seperti itu. h1, khusus buat header.

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak