Blogging sambil belajar koding otodidak. Halo teman teman blogger, khususnya pemula yang pingin sekali blogging sambil belajar koding. Wow belajar koding gratis dan bisa praktik langsung melalui blogging. Pada kesempatan ini saya tetap mengangkat situs w3scool sebagai latarnya. Mengapa? Karena w3school adalah laman tutorial pertama yang membuat saya jadi 'melek koding' sejak dini. Dan terutama karena situs ini sangat cocok diterapkan ke dalam template template berbasis HTML. Mengapa ia cocok banget sama template blogger? Alasanya begini teman teman: Melalui laman ini saya rasa kita dapat belajar CSS dari dasar Melalui laman ini kita dapat belajar HTML dari dasar Melalui laman ini kita dapat belajar Javascript dari dasar Bahkan belajar PHP (hypertext) Dan bukan hanya itu, bukan hanya web programming, melaluinya kita dapat belajar C, C#, C+, Python, Java, Bootstrap dll. Yang sering online dan minat teknologi web maupun aplikasi sudah pasti tahu. BACA: Studi online gratis w3schoo
tips gagdet & tekno, berita global