Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label PowerDirector

3 APLIKASI PENGEDIT VIDEO ANDROID UNTUK MEMBUAT STUDIO YOUTUBE DALAM SEKALI KLIK

Perangkat android dari hari ke hari menjadi semakin praktis, semakin kuat dan semakin menjanjikan bagi para penggunanya untuk menopang berbagai kegiatan, kebutuhan dan juga pekerjaan. Kali ini kami akan berbagai bagaimana caranya membuat ruang studio nyata namun tidak sungguhan di Youtube menggunakan aplikasi aplikasi editor yang tersedia di hape dan tablet Android menggunakan aplikasi aplikasi editor video yang tersedia di Play store. Terdapat 3 aplikasi editor video yang sangat bagus di tablet Android, 2 diantaranya sudah tersedia, sedangkan satu lagi akan menyusul. Ketiga aplikasi editor video ini memiliki kemampuan menghapus latar belakang video karena memiliki tool yang bernama chromakey atau kunci kroma.  Melalui tool atau fitur kunci kroma inilah kita membuat latar belakang video bisa berubah menjadi latar hidup entah di dalam ruangan atau di luar ruangan. Misalnya tiba tiba kalian berada di padang rumput savana dengan hewan liar atau di dalam ruangan studio mewah, atau...banyak

Satu lagi aplikasi editor video akan hadir untuk Android LUMAFUSION!

Ya itu dia lumafusion. Lumafusion ini adalah aplikasi editor video paling populer di iPhone dan di iPad. Ia memiliki tool editong lengkap layaknya aplikasi editor video pada PC dapat menampung banyak layer (lapisan) pengeditan video. Awal tahun 2022 setelah samsung merilis tablet tab s8 ultra mencuat rencana samsung bekerja sama dengan pengembang aplikasi editor video ini agar tablet Samsung memilki kekuatan penuh sebagai pengganti laptop buat segala kebutuhan terutama buat menopang produktivitas dan pekerjaan.  Itu artinya Lumafusion akan hadir di Play store Android atau di Galaxy Android samsung tinggal menunggu pengumuman kapan aplikasi editor video hebat ini hadir di perangkat android. Lho apakah Kinemaster dan Power Director kurang bagus? Menurut kami semua aplikasi bagus, namun pasti ada yang menyandang predikat sebagai terbaik, bukan? Mengingat rekam jejak lumafusion yang lebih sering dipergnakan oleh para pembuat konten multimedia dan video jika di banding dengan aplikasi editi

PowerDirector aplikasi editor video Android dengan fungsi chromakey yang presisi

Hai jumpa lagi di halaman editblogtema, kami telah memberikan beberapa buah tutorial tentang cara mengedit video menggunakan tablet huawei menggunakan aplikasi Kinemaster dan PowerDirector karena hanya dua aplikasi tersebut yang memenuhi syarat sebagai editor video yang dapat kita pasang ke tablet sebagai alternatif pengganti editor video yang biasanya kita pergunakan di laptop. Adapaun pertimbangannya mengapa hal tersebut saya anjurkan adalah: Fiturnya lengkap dalam memenuhi kebutuhan editing video  Posisinya landscape (bukan portrait seperti pada hape) pada layar tablet yang besar Memiliki chromakey Ketiga hal di atas penting karena trend layar tablet yang semakin besar dan fungsi pengunaannya semakin mendekati ke wilayah PC. Lalu mengapa kami juga membahas editing video, alih alih hanya sekedar membahas dunia blogging? Karena trend. Konten konten video menjadi sangat populer dan dalam beberapa hal telah mengalahkan konten tulisan. Tidak percaya? Cari saja statistiknya di halaman web

2 Aplikasi editor video yang paling cocok buat dipasang di tablet Android

Meskipung tablet Android dan hape Android sama sama menggunakan sistem operasi yang sama namun keduanya memiliki ukuran yang berbeda sehingga setiap penggunaan aplikasi akan mempengaruhi pengalaman pengguna. Sudah seharusnya sebuah tablet memiliki rasa laptop dan juga memiliki kemampuan smartphone sekaligus. Itulah sebabnya mengapa Apple memisahkan sistem operasi iPhone dengan sistem operasi sebuah iPad. Jika iPhone menggunakan iOS, maka iPad menggunakan sistem operasi yang mereka beri nama iPadOS. Sehingga tablet iPad benar benar menjadi berasa sebagai sebuah tablet yang sejati alih alih hanya terkesan sebagai pengalaman menggunakan sebuah hape bongsor. Nah untuk mengakali hal tersebut pada tablet Android kita dapat memilih beberapa model aplikasi yang cocok untuk layar yang lebih besar, sebagai contoh pada tablet sebuah aplikasi dengan kemampuan posisi landscape jauh lebih baik daripada sekedar aplikasi yang hanya bisa portrait, karena penggunaan tablet dengan layar lebar mendekati l

Copyright© EDITBLOGTEMA . All rights reserved.