Ditemukan Jalan Tol ruang angkasa awal perjalanan manusia menuju tepian Alam Semesta

Di jagat raya yang tidak bertepi manusia membayangkan petualangan masa depan. Tidak ada lagi perjalanan kapal antar benua, tidak ada lagi perjalanan selama berbulan bulan melalui laut dari ujung ke ujung dunia yang hanya di permukaan kerak bumi. Tidak ada lagi perjalanan berkuda selama berminggu minggu hingga pulang setelah bertahun tahun hanya di atas permukaan perut bumi. Tidak ada air mata perpisahan karena jarak lagi disini sudah tiada berarti lagi, ketika mengucapkan selamat jalan kepada sang kekasih. Mari lupakan dulu zaman pesawat terbang penumpang ultrasonik di zaman kita, karena kita sedang membicarakan impian masa depan yang semakin dekat menjadi kenyataan. Bumi sudah sangat sempit bagi manusia, tempat ini telah sesak! Kepala kepala mereka mulai memandang ke langit biru dan mengamati bintang kemintang pada malam hari. Kerinduan berpetualang telah bangkit. Dan berkat ilmu pengatahuan manusia mulai mengerti bagaimana caranya menghitung lengkungan langit dengan matimatika! Dan